Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

(جَبْهَةٌ) Jabhatun Artinya, Tashrif dan Contoh Kalimatnya

  Apa arti Jabhatun (جَبْهَةٌ)?

Jabhatun adalah bentuk isim (kata benda) mufrod. Jabhatun artinya dahi atau kening, Tulisan arab Jabhatun adalah (جَبْهَةٌ). Kata Jabhatun terdiri dari 4 huruf hijaiyah, yakni huruf jim, huruf ba’, huruf ha dan huruf ta’ marbuthoh.  Jabhatun termasuk kosakata anggata tubuh manusia yang selalu kita gunakan sehari-hari, memahami penggunaan dan tashrifnya akan membantu kita di dalam belajar Bahasa arab.

Kata jabhatun bisa berubah menjadi jabhatin Ketika majrur (Ketika ada huruf jar dalam kalimatnya) dan berubah menjadi jabhatan ketikan manshub (Ketika ada amil nawashib dalam kalimatnya)

Tashrif kata Jabhatun (جَبْهَةٌ)

Tahsrif adalah perubahan kata di dalam bahasa arab karena dhomir (kata ganti), dimana kata dahi milik saya dengan dahi milik kamu wanita pasti berbeda di dalam penulisannya. Berikut tashrif kata Jabhatun dari kata ganti dia laki-laki sampai kami. 

  1. جَبْهَتُهُ jabhatuhu artinya dahi dia laki-laki
  2. جَبْهَتُهُمَا jabhatuhuma artinya dahi mereka berdua laki-laki
  3. جَبْهَتُهُمْ jabhatuhum artinya dahi mereka laki-laki
  4. جَبْهَتُهَا jabhatuha artinya dahi dia perempuan
  5. جَبْهَتُهُمَا jabhatuhuma artinya dahi mereka berdua perempuan
  6. جَبْهَتُهُنَّ jabhatuhunna artinya dahi mereka perempuan
  7. جَبْهَتُكَ jabhatuka artinya dahi kamu laki-laki
  8. جَبْهَتُكُمَا jabhatukuma artinya dahi kamu berdua laki-laki
  9. جَبْهَتُكُمْ jabhatukum artinya dahi kamu semua laki-laki
  10. جَبْهَتُكِ jabhatuki artinya dahi kamu perempuan
  11. جَبْهَتُكُمَا jabhatukuma artinya dahi kamu berdua perempuan
  12. جَبْهَتُكُنَّ jabhatukunna artinya dahi kamu semua laki-laki
  13. جَبْهَتِي jabhati artinya dahi saya
  14. جَبْهَتُنَا Jabhatuna artinya dahi kami

(جَبْهَةٌ) Jabhatun Artinya, Tashrif dan Contoh Kalimatnya

Contoh Kalimat dengan Kata Jabhatun (جَبْهَةٌ)

Berikut adalah 5 contoh kalimat dengan kata Jabhatun (جَبْهَةٌ) di Bahasa arab. Adapun warna kuning kami berikan kepada lafadz Jabhatun supaya memudahkan di dalam mempelajarinya. Apabila saudara mempunyai pertanyaan silakan tulis melalui form konsultasi di atas

  1. هَذَا جَبْهَةٌ hadza Jabhatun artinya ini dahi.
  2. حَاوَلَ أَمِيْرُ إِصَابَةُ اْلبَعُوْضَةِ الَّتِي طَارَتْ أَمَامَ جَبْهَتِهِ hawala amiru ishobatul ba’udhoti allati thorot amama jabhatihi artinya Amir berusaha memukul nyamuk yang beterbangan di depan keningnya.
  3. نَحْنُ نَعْلَمُ أَنْ جَبْهَتَكَ مَصَابٌ nahnu na’lamu an jabhataka mashobun artinya kami mengetahui kalua dahi anda terluka.
  4. مَسَحَتْ أَمِيْنَة حَبَّاتِ الْعَرَقِ مِنْ جَبْهَتِهَا masahat aminah habbatil ‘aroqi min jabhatiha artinya Aminah menyeka butir-butir keringat dari dahinya.
  5. بِرَأْسِ بَامْبَانْج الكُرَّةَ مُسْتَخْدِماً جَبْهَتَهُ biro’si Bambang kurrota mustakhdiman jabhatahu artinya Bambang menyundul bola menggunakan keningnya.


Posting Komentar untuk "(جَبْهَةٌ) Jabhatun Artinya, Tashrif dan Contoh Kalimatnya"

ِِِArtikel Pilihan:



Contoh Soal Simple Past Pilihan Ganda dan Jawabannya

close