Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Gaji Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), PPS, KPPS dan Pantarlih di Pemilu 2024

 


Berikut adalah daftar gaji panitia pemilihan kecamatan (PPK)  di tahun 2024 :

  1. Gaji ketua PPK Pemilu tahun 2024 sekitar Rp 2.500.000
  2. Gaji anggota PPK Pemilu tahun 2024 sekitar Rp 2.200.000
  3. Gaji sekretaris PPK Pemilu tahun 2024 sekitar Rp 1.850.000
  4. Gaji pelaksana PPK Pemilu tahun 2024 sekitar Rp 1.300.000

besaran gaji yang akan didapatkan oleh panitia pemungutan suara (PPS) sebagai berikut :

  1. Gaji ketua PPS Pemilu 2024 sekitar Rp 1.500.000
  2. Gaji anggota PPS Pemilu 2024 sekitar Rp 1.300.000
  3. Gaji sekretaris PPS Pemilu 2024 sekitar Rp 1.150.000
  4. Gaji pelaksana PPS Pemilu 2024 sekitar Rp 1.050.000

Besaran gaji yang akan didapatkan oleh anggota kelompok penyelenggara pemungutan suara (KPPS) dibedakan menjadi dua jabatan berikut :

  1. Gaji ketua KPPS Pemilu 2024 sekitar Rp 1.200.000
  2. Gaji anggota KPPS Pemilu 2024 sekitar Rp 1.100.000

Besaran gaji yang akan didapatkan oleh petugas pemutakhiran data pemilih (Pantarlih) sebagai berikut :

Gaji pantarlih pemilu 2024 sekitar Rp 1.000.000,-


Posting Komentar untuk "Gaji Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), PPS, KPPS dan Pantarlih di Pemilu 2024"

ِِِArtikel Pilihan:



Contoh Soal Simple Past Pilihan Ganda dan Jawabannya

close