Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

4 Cara Mendapatkan Uang dari Aplikasi Snack Video

Apa itu Aplikasi Snack Video?

Aplikasi snack video adalah aplikasi yang dibuat di oleh perusahaan di Cina, Dimana aplikasi ini banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia, terutama para pemuda dan pemudi di Indonesia. selain karena aplikasi ini cukup menghibur masyarakat, aplikasi ini juga bisa mendapatkan uang dari aplikasi snack video. berikut tutorial cara mendapatkan uang dari aplikasi snack video.

Bagaimana Cara Mendapatkan Uang dari Aplikasi Snack Video?

Berikut 4 cara mendapatkan uang dari aplikasi snack video dan penjelasannya

  1. Mengundang teman dengan memasukkan kode undangan.
  2. Membuat Video di snack
  3. Melakukan siaran live streaming
  4. Melakukan absensi harian

Berikut penjelasannya 

1) Mengundang teman dengan memasukkan kode undangan. 

Apabila anda membagikan tautan yang di dalam nya terdapat kode undangan dari snack video dan teman yang anda undang menginstall aplikasi snack video, maka anda akan mendapatkan uang atau koin yang bisa dicairkan nantinya. metode ini banyak dilakukan oleh beberapa youtuber yang sudah sukses, seperti Timon Adiyoso, dimana dia membagikan undangan aplikasi snack videonya kepada orang lain, dan terdapat ribuan orang yang menginstall aplikasi snack video melalui timon adiyoso, sehingga timon adiyoso bisa mendapatkan uang dari sana.

2) Membuat Video di Snack

Bagi anda kreator video snack yang terbiasa membuat video dan mengupload di beberapa platform, maka snack video saat ini memberikan bonus kepada kreator video di Aplikasi Snack, maka dari itu jangan ragu untuk mengupload video anda.

3) Melakukan siaran live streaming

Apabila anda melakukan siaran ive streaming dengan aplikasi snack video, maka anda juga bisa mendapatkan uang, uangnya ini diperoleh dari seseorang yang mengirimkan hadaih artau gift kepada anda dan giftnya nanti bisa ditukarkan menjadi koin yang bisa berubah menjadi uang. banyak sudah para pemain snack video yang rutin melakukan streaming di aplikasi snack video. bukti pembayaran bisa anda tanyakan kepada mereka.

4) Melakukan absensi harian

Ketika anda melakukan absensi harian atau chck in harian, maka anda bisa mendapatkan uang dari sana. dimana setiap check in harian di aplikasi snack video bisa mendapatkan uang mulai dari 500 rupiah sampai 9000 rupiah, tidak banyak sich tapi kalo anda rutin menggunakan aplikasi snack video maka lumayanlah uang jajan yang anda dapatkan dari aplikasi snack video.

Demikian artikel tentang 4 cara mendapatkan uang dari aplikasi snack video, kunci untuk mendapatkan keberhasilan mencari uang di internet adalah konsisten dan rajin, jika anda rajin mengupload video dan membuat konten yang menghibur atau bermanfaat bagi pengguna, maka anda akan mendapatkan panghasilan dari sana. apabila tulisan ini bermanfaat maka bagikan atikel ini kepada yang membutuhkan.

Posting Komentar untuk " 4 Cara Mendapatkan Uang dari Aplikasi Snack Video"

ِِِArtikel Pilihan:



Contoh Soal Simple Past Pilihan Ganda dan Jawabannya

close