Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Sedilut Artinya dan Contoh Kalimatnya di Bahasa Jawa

 Apa yang dimaksud dengan kata sedilut di bahasa Jawa?

Sedilut artinya sebentar di bahasa Indonesia, sedilut merupakan bentuk kata ngoko di bahasa Jawa, yaitu jenis kata yang digunakan untuk berbicara dengan teman kita atau yang sama usianya.

Sedilut Artinya dan Contoh Kalimatnya di Bahasa Jawa

Berikut adalah 10 contoh kalimat dengan kata sedilut di bahasa Jawa dan artinya di bahasa Indonesia, apabila saudara mempunyai pertanyaan silakan tulis melalui kolom komentar di bawah 

  1. Aku mung sedilut ngopi neng warungmu artinya saya hanya sebentar minum kopi di warung anda.
  2. Iki ora sedilut ngenteni sampean neng kono artinya ini tidak sebentar menunggu anda di sana.
  3. Aku ora iso lungguh sedilut karo sampean artinya saya tidak isa duduk sebentar dengan anda.
  4. Masio petuk sedilut iso kanggo tombo kangen ing jero dodo artinya Walaupun berjumpa sebentar bisa untuk mengobati rasa rindu di dalam dada.
  5. Yen metu neng pasar jo suwi-suwi, sedilut ae artinya Jika keluar di pasar jangan lama-lama, sebentar saja.
  6. Sedilut kas ndang mari acarane artinya sebentar lagi akan selesai acaranya.
  7. Entenono neng kunu iki garek sedilut artinya Tunggulah di sana ini tinggal sebentar.
  8. Masio sedilut mung limang menit kanggoku suwi eram artinya Walaupun sebentar, hanya lima menit namun untuk saya sangat lama sekali.
  9. Mbak Yuni sedilut kas teko kene artinya Mbak Yuni sebentar lagi sampai di sini.
  10. Urip mung sedilut ojo digawe susah artinya Hidup hanya sebentar jangan dibuat susah.

Posting Komentar untuk "Sedilut Artinya dan Contoh Kalimatnya di Bahasa Jawa"

ِِِArtikel Pilihan:



Contoh Soal Simple Past Pilihan Ganda dan Jawabannya

close