Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Memasang atau Mengembed Video Short Youtube di Blog atau Website

 Bagaimana cara memasang video short YouTube di blog atau website?

Memasang atau mengembed video dari YouTube ke website akan menarik atau meningkatkan viewer atau pengunjung di website kita. karena sebuah artikel yang dilengkapi dengan video akan menarik daripada artikel tanpa video.

Berikut adalah cara mudah memasang atau mengembed video short YouTube di blog atau website

  1. Silakan buka YouTube dan pilih video short yang ingin anda bagikan
  2. Pilih bagikan ikon pada video YouTube short atau copy URL video YouTube short
  3. Letakkan kode pada video YouTube Short di kode html berikut <iframe allow="accelerometer; autoplay; clipboard-write; encrypted-media; gyroscope; picture-in-picture; web-share" allowfullscreen="" frameborder="0" height="315" src="https://www.youtube.com/embed/MLJcRg-u5es" title="YouTube video player" width="390"></iframe>
  4. Silakan hapus yang berwarna biru dengan kode video yang anda miliki
  5. Copy kode iframe yang baru tersebut dan letakkan di dalam html postingan
  6. Silakan simpan iframe yang sudah diedit maka postingan sudah berisi video YouTube short pada sebuah halaman.

Untuk mengatur lebar maka anda bisa merubah pada width dan untuk mengatur tinggi Anda bisa mengubah pada height. Demikian cara mudah memasang video YouTube short ke dalam sebuah postingan di blogger apabila saudara mempunyai pertanyaan silahkan tulis di kolom komentar di bawah


Posting Komentar untuk "Cara Memasang atau Mengembed Video Short Youtube di Blog atau Website"

ِِِArtikel Pilihan:



Contoh Soal Simple Past Pilihan Ganda dan Jawabannya

close