Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Bagaimana proses pernapasan dada pada manusia?

 Bagaimana proses pernapasan dada pada manusia?

Proses pernapasan dada pada manusia terjadi karena gerakan tulang rusuk oleh otot antar rusuk atau interkostal di dalam proses pernapasan dada terjadi fase inspirasi dan ekspirasi

  1. Adapun fase inspirasi adalah ketika otot antar tulang rusuk berkontraksi maka tulang rusuk terangkat sehingga volume rongga dada membesar akibatnya tekanan udara di paru-paru mengecil sehingga udara di luar yang mempunyai tekanan lebih besar masuk ke dalam paru-paru
  2. sedangkan fase ekspirasi ketika otot-otot antara tulang rusuk relaksasi maka tulang rusuk tertekan sehingga rongga dada mengecil akibatnya tekanan udara di paru-paru membesar sehingga udara keluar

Posting Komentar untuk " Bagaimana proses pernapasan dada pada manusia?"

ِِِArtikel Pilihan:



Contoh Soal Present Continuous Pilihan Ganda dan Jawabannya

close