Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

(فَتَاةٌ) Fatatun Artinya, Tashrif dan Contoh Kalimatnya

 Apa arti Fatatun (فَتَاةٌ)?

Fatatun adalah bentuk isim (kata benda) mu’annats,. Tulisan arab Fatatun (فَتَاةٌ). Fatatun artinya gadis . Kata Fatatun terdiri dari 4 huruf hijaiyah yaitu huruf jim, 2 huruf dal dan huruf ya’, Karena Fatatun termasuk Isim (kata benda), maka Fatatun bisa menerima tanda I’rob berupa harokat dhommah tain, kasroh tain menjadi fatatin dan fathah tain menjadi fatatan. (فَتَيَاتٌ) Fatayat merupakan bentuk jamak dari kata benda dari kata fatatun, fatayat artinya banyak gadis atau para wanita.

Tashrif kata Fatatun ( فَتَاةٌ)

Tahsrif adalah perubahan kata di dalam bahasa arab karena dhomir (kata ganti), dimana kata gadis milik dia dengan gadis milik kami pasti berbeda di dalam penulisannya. Berikut tashrif kata Fatatun dari kata ganti dia laki-laki sampai kami. 

  1. فَتَاتُهُ  Fatatuhu artinya gadis dia laki-laki.
  2. فَتَاتُهُمَا  Fatatuhuma artinya gadis mereka berdua laki-laki.
  3. فَتَاتُهُمْ  Fatatuhum artinya gadis mereka laki-laki.
  4. فَتَاتُهَا  Fatatuha artinya gadis dia perempuan.
  5. فَتَاتُهُمَا  Fatatuhuma artinya gadis mereka berdua perempuan.
  6. فَتَاتُهُنَّ  Fatatuhunna artinya gadis mereka perempuan.
  7. فَتَاتُكَ  Fatatuka artinya gadis kamu laki-laki.
  8. فَتَاتُكُمَا  Fatatukuma artinya gadis kamu berdua laki-laki.
  9. فَتَاتُكُمْ  Fatatukum artinya gadis kamu semua laki-laki.
  10. فَتَاتُكِ  Fatatuki artinya gadis kamu perempuan.
  11. فَتَاتُكُمَا  Fatatukuma artinya gadis kamu berdua perempuan.
  12. فَتَاتُكُنَّ  Fatatukunna artinya gadis kamu semua perempuan.
  13. فَاتَتِى Fatatiy artinya gadis saya.
  14. فَتَاتُنَا Fatatuna artinya gadis kami.

Contoh Kalimat dengan Kata Fatatun

Berikut adalah 5 contoh kalimat dengan kata Fatatun ( فَتَاةٌ) di Bahasa Arab. Adapun warna kuning kami berikan kepada lafadz Fatatun supaya memudahkan di dalam mempelajarinya. Apabila saudara mempunyai pertanyaan silakan tulis melalui kolom komentar di bawah

  1. هِيَ فَتَاةٌ جَمِيْلَةٌ hiya fatatun jamilatun artinya dia adalah gadis yang cantik
  2. اُرِيْدُ مٌقَابَلَةً فَتَاتِكِ uridu muqobalatan fatatiki artinya saya ingin bertemu dengan seorang gadis.
  3. نَحْنُ نَعْرِفُ فَتَاةٍ تَزُوْرُ مَنْزِلِكَ nahnu  na’rifu fatatin tazuru manzilika artinya kami mengetahui gadis yang berkunjung ke rumah anda.
  4. هَذِهِ الْفَتَاةُ هِيَ طِفْلَتُهُ hadzihil fatatu hiya thiflatuhu artinya gadis ini adalah anak dia.
  5. سَوْفَ أَتَزَوَّجُ فَتَاتِكَ الْأُسْبُوعَ الْمُقْبِلَ saufa atazawwaju fatatikal usbu’al muqbila artinya saya akan menikahi gadis anda minggu depan.


Posting Komentar untuk "(فَتَاةٌ) Fatatun Artinya, Tashrif dan Contoh Kalimatnya"

ِِِArtikel Pilihan:



Contoh Soal Simple Past Pilihan Ganda dan Jawabannya

close