Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Sebutkan 6 fungsi neraca pembayaran internasional?

Sebutkan 6 fungsi neraca pembayaran internasional?
gambar 1.0. 6 Fungsi Neraca Pembayaran Internasional

Sebutkan 6 fungsi neraca pembayaran internasional?

6 fungsi neraca pembayaran internasional sebagai berikut

  1. Sebagai indikator fundamental ekonomi suatu negara selain tingkat inflasi dan pertumbuhan GDP.
  2. Sebagai indikator yang akan dipertimbangkan oleh negara donor untuk memberikan bantuan keuangan.
  3. Untuk mengetahui posisi keuangan internasional suatu negara.
  4. Untuk membekukan seluruh transaksi ekonomi internasional yang terjadi antara penduduk dalam negeri dengan penduduk luar negeri.
  5. Untuk mengetahui struktur dan komposisi transaksi ekonomi internasional suatu negara.
  6. Untuk mengetahui mitra utama suatu negara dalam hubungan ekonomi internasional.

Posting Komentar untuk " Sebutkan 6 fungsi neraca pembayaran internasional?"

ِِِArtikel Pilihan:



Contoh Soal Simple Past Pilihan Ganda dan Jawabannya

close