Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Contoh Kalimat Mengelap di Bahasa Indonesia dan pengertiannya

 Apa artinya Mengelap?

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) Mengelap artinya Menggosok (dengan lap), Menyeka, Menghapus, Mengelola berasal dari kata dasar lap dan mendapatkan imbuhan Awalan meng-.

 Berikut adalah 25 contoh kalimat menggunakan kata mengelap di bahasa Indonesia, beberapa kalimat di bawah menggunakan kata mengelap sebagai kalimat tanya, apabila saudara mempunyai pertanyaan Silahkan tulis melalui kolom komentar dibawah

  1. Saya tidak akan mengelap meja dapur. 
  2. Kami sudah mengelap mesin cuci yang akan kami gunakan. 
  3. Bapak Sutardji akan mengelap sepeda motor saya menggunakan kain lap chamois. 
  4. Bisakah anda mengelapnya dimulai dari kanan ke kiri? Contoh kalimat tanya dengan kata mengelap. 
  5. Dia selalu mengelap kacamata yang dia gunakan di pagi hari. 
  6. Sebelum dia mengelap kacamatanya dia selalu membasahi kain tisu yang digunakannya. 
  7. Kami melihat dia sangat rajin mengelap jendela di hari Sabtu. 
  8. Apa yang memotivasi Anda mengelap seluruh perabotan rumah di tempat ini? Contoh kalimat tanya dengan kata mengelap.
  9. Kami ditugaskan mengelap layar komputer anda di pagi hari. 
  10. Sebelum Anda mengelap, Sebaiknya anda memberikan sabun di atas meja ini
  11. Sudahkah anda mengelap sepeda motor saya Budiman? Contoh kalimat tanya dengan kata mengelap. 
  12. Maafkan saya yang belum bisa mengelap mobil anda dengan sempurna. 
  13. Dia akan mengelap sepatu hitam saya menggunakan semir Kiwi. 
  14. Bolehkah kita mengusap dan mengelap air wudhu kita? Contoh kalimat tanya dengan kata mengelap. 
  15. Suradi terbiasa mengelap kaca mobil di pertigaan purwoasri. 
  16. Beberapa anggota dewan mengelap wajah menggunakan sapu tangan ketika kepanasan karena listrik mati. 
  17. Saya sedih melihat dia mengelap air matanya menggunakan tisu basah. 
  18. Pekerjaan saya ketika di rumah yaitu membersihkan rumah, mengepel lantai dan mengelap meja makan. 
  19. Salisa akan mengelap piring basah di dapur menggunakan kain kering.
  20. Ayat tersebut menangis ketika melihat seragam anaknya hanyut ditelan banjir kemudian dia terlihat mengelap air matanya yang membasahi pipinya. 
  21. Kalian tidak akan mengelap meja ini tanpa diperintah oleh atasan. 
  22. Siapa yang akan mengelap komputer ini?  Contoh kalimat tanya dengan kata mengelap. 
  23. Maafkan kami yang belum bisa mengelap meja dengan sempurna. 
  24. Bagaimana cara mengelap komputer yang kotor ini? Contoh kalimat tanya dengan kata mengelap. 
  25. Dia tidak akan mengelap meja rias anda. 


Posting Komentar untuk "Contoh Kalimat Mengelap di Bahasa Indonesia dan pengertiannya"

ِِِArtikel Pilihan:



Contoh Soal Simple Past Pilihan Ganda dan Jawabannya

close