Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Contoh Kalimat Mengulangi di Bahasa Indonesia dan Pengertiannya

Apa Artinya Mengulangi? 

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia edisi ketiga, mengulangi artinya beberapa kali atau selalu mengulang; melakukan kembali hal yang dahulu; selalu datang menengok dan sebagainya: mendatangi berkali-kali. Mengulangi berasal dari kata dasar ulang dan mendapatkan imbuhan Awalan me- dan imbuhan akhiran i. 

Berikut adalah 23 contoh kalimat menggunakan kata mengulangi di bahasa Indonesia, beberapa kalimat di bawah menggunakan kata mengulangi sebagai kalimat tanya. apabila saudara mempunyai pertanyaan, silakan tulis melalui kolom komentar dibawah

  1. Mereka akan mengulangi rute balapan selama empat kali. 
  2. Timnas sepak bola Indonesia akan mengulangi kejayaan di masa lalu. 
  3. Suparno belum mengulangi video yang dia putar kemarin. 
  4. Bapak Fadilah akan mengulangi materi pidato bahasa Inggris nanti sore. 
  5. Ibu rizkina akan mengulangi memasak ayam goreng untuk anaknya. 
  6. Mereka sudah mengulangi putaran sebanyak tiga kali di depan stadion. 
  7. Apa yang membuat Anda nekat mengulangi tes CPNS di Kementerian Agama? Contoh kalimat tanya menggunakan kata mengulangi
  8. Bagaimana cara anda mengulangi seleksi karyawan di perusahaan swasta? Contoh kalimat tanya menggunakan kata mengulangi. 
  9. Kapan mereka akan mengulangi percobaan di bagian pengembangan? Contoh kalimat tanya menggunakan kata mengulangi. 
  10. Tiara tidak akan mengulangi membuat video yang menyakitkan hati orang lain. 
  11. Sanisa sedang mengulangi penjualan di marketplace. 
  12. Dia sedang mengulangi apa yang sudah saya katakan
  13. Kami tak akan mengulangi kesalahan yang telah kami perbuat di masa lalu. 
  14. Bu guru dosen pembimbing menyuruh mereka mengulangi belajar matematika tahun. 
  15. Dia sudah tidak bisa mengulangi lagi perkataan yang sudah dia ucapkan. 
  16. Kami tidak mampu mengulangi janji yang sudah kami ucapkan. 
  17. Mereka sedang mengulangi perkataan dan keinginan yang saya harapkan. 
  18. Fadilah supari berupaya mengulangi kesuksesannya di masa lalu. 
  19. Mengapa anda mengulangi kalimat minta tolong kepada suti. 
  20. Samsul sudah mengulangi janji yang dia ucapkan di depan rektorat. 
  21. Apakah kamu telah mengulangi nasehat yang kamu berikan kepada saya? Contoh kalimat tanya menggunakan kata mengulangi. 
  22. Samsul sedang mengulangi desain yang dia buat di rumahnya. 
  23. Mereka sudah mengulangi dan tidak akan mencoba ketiga kalinya. 


Posting Komentar untuk "Contoh Kalimat Mengulangi di Bahasa Indonesia dan Pengertiannya"

ِِِArtikel Pilihan:



Contoh Soal Present Continuous Pilihan Ganda dan Jawabannya

close