Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

25 Contoh Soal Proton, Neutron dan Elektron Pilihan Ganda dan Jawabannya

Sebelum anda mengerjakan latihan soal tentang proton, neutron dan electron, anda harus mamahami terlebih dahulu materi sebelumnya tentang proton, neutron dan electron, karena apabila anda tidak memahami materi tersebut anda akan kesulitan mengerjakan soal proton, neutron dan electron pilihan ganda di bawah ini. 

contoh soal proton, neutron, elektron pilihan ganda
Gambar 1.0. Contoh Soal Proton,Neutron,Elektron Pilihan Ganda

Berikut adalah 25 contoh soal Proton, Neutron dan Elektron Pilihan ganda, apabila saudara mempunyai pertanyaan silakan tulis melalui kolom komentar di bawah atau melalaui laman Contact. Selamat mengerjakan.

1) Apa yang dimaksud dengan Proton?

a. Proton adalah partikel subatomik yang bermuatan negatif

b. Proton adalah partikel subatomik yang bermuatan positif

c. Proton adalah partikel subatomik yang bermuatan netral

d. Proton adalah partikel subatomik yang bermuatan positif dan negatif

2) Apa yang dimaksud dengan Neutron?

a. Neutron adalah partikel subatomik yang bermuatan negatif

b. Neutron adalah partikel subatomik yang bermuatan positif

c. Neutron adalah partikel subatomik yang bermuatan netral

d. Neutron adalah partikel subatomik yang bermuatan positif dan negatif

3) Apa yang dimaksud dengan Elektron?

a. Elektron adalah partikel subatomik yang bermuatan negatif

b. Elektron adalah partikel subatomik yang bermuatan positif

c. Elektron adalah partikel subatomik yang bermuatan netral

d. Elektron adalah partikel subatomik yang bermuatan positif dan negatif

4) Berapakah nilai nomor massa dari lambang unsur Image

a. Nomor massanya adalah 25

b. Nomor massanya adalah 30

c. Nomor massanya adalah 5

d. Nomor massanya adalah 15

5) Berapakah nilai nomor atom dari lambang unsur Image

a. Nomor atomnya adalah 25

b. Nomor atomnya adalah 30

c. Nomor atomnya adalah 5

d. Nomor atomnya adalah 15

6) Berapakah nilai proton dari lambang unsur Image

a. Nilai protonnya adalah 20

b. Nilai protonnya adalah 30

c. Nilai protonnya adalah 5

d. Nilai protonnya adalah 10

7) Berapakah nilai elektron dari lambang unsur Image

a. Nilai elektronnya adalah 25

b. Nilai elektronnya adalah 23

c. Nilai elektronnya adalah 15

d. Nilai elektronnya adalah 8

8)  Berapakah nilai neutron dari lambang unsur Image

a. Nilai neutronnya adalah 9

b. Nilai neutronnya adalah 8

c. Nilai neutronnya adalah 17

d. Nilai neutronnya adalah 26

9)  Berapakah nilai proton dan elektron dari lambang unsur Image

a. Nilai proton dan elektronnya adalah 21 dan 38

b. Nilai proton dan elektronnya adalah 21 dan 17

c. Nilai proton dan elektronnya adalah 21 dan 21

d. Nilai proton dan elektronnya adalah 38 dan 38

10) Apabila diketahui nomor atom 26 dan massa atom 40, maka berapakah nilai proton dari lambang unsur tersebut?

a. Nilai protonnya adalah 26

b. Nilai protonnya adalah 40

c. Nilai protonnya adalah 14

d. Nilai protonnya adalah 66

11) Apabila diketahui massa atom 160 dan elektron 55, maka berapakah nilai neutron dari lambang unsur tersebut?

a. Nilai neutronnya adalah 160

b. Nilai neutronnya adalah 55

c. Nilai neutronnya adalah 105

d. Nilai neutronnya adalah 215

12) Apabila diketahui massa atom 35 dan jumlah protonnya adalah 17, maka berapakah nilai nomor atomnya?

a. Nilai nomor atomnya adalah 35

b. Nilai nomor atomnya adalah 17

c. Nilai nomor atomnya adalah 18

d. Nilai nomor atomnya adalah 52

13) Apabila diketahui jumlah neutronnya sebesar 126 dan massa atomnya adalah 208, maka berapakah nomor atom dari lambang unsur tersebut?

a. Nilai nomor atomnya adalah 126

b. Nilai nomor atomnya adalah 208

c. Nilai nomor atomnya adalah 82

d. Nilai nomor atomnya adalah 334

14) Apabila diketahui nomor atomnya 15, jumlah neutronnya 16, maka berapakah jumlah protonnya?

a. Nilai protonnya adalah 16

b. Nilai protonnya adalah 31

c. Nilai protonnya adalah 15

d. Nilai protonnya adalah 1

15) Apabila diketahui nomor atomnya 16, proton 16, massa atom 32,  maka berapakah jumlah neutronnya?

a. Nilai neutronnya adalah 16

b. Nilai neutronnya adalah 32

c. Nilai neutronnya adalah 48

d. Nilai neutronnya adalah 8

16) Apa yang dimaksud dengan Isotop?’

a. Isotop adalah unsur-unsur yang memiliki elektron yang sama dengan massa atom

b. Isotop adalah unsur-unsur yang memiliki neutron yang sama

c. Isotop adalah unsur-unsur yang memiliki nomor massa sama tetapi nomor atom yang berbeda.

d. Isotop adalah unsur-unsur yang memiliki nomor atom sama tetapi massa atom yang berbeda.

17) Apa yang dimaksud dengan Isobar?

a. Isobar adalah unsur-unsur yang memiliki elektron yang sama dengan massa atom

b. Isobar adalah unsur-unsur yang memiliki neutron yang sama

c. Isobar adalah unsur-unsur yang memiliki nomor massa sama tetapi nomor atom yang berbeda.

d. Isobar adalah unsur-unsur yang memiliki nomor atom sama tetapi massa atom yang berbeda.

18) Apa yang dimaksud dengan Isoton?

a. Isoton adalah unsur-unsur yang memiliki elektron yang sama dengan massa atom

b. Isoton adalah unsur-unsur yang memiliki neutron yang sama

c. Isoton adalah unsur-unsur yang memiliki nomor massa sama tetapi nomor atom yang berbeda.

d. Isoton adalah unsur-unsur yang memiliki nomor atom sama tetapi massa atom yang berbeda.

19) Apa perbedaan Isotop dengan Isobar?

a. Isotop mempunyai massa atom yang sama sedangkan isobar mempunyai massa atom yang berbeda

b. Isotop mempunyai nomor atom yang berbeda sedangkan isobar mempunyai nomor atom yang sama

c. Isotop mempunyai nomor atom yang sama sedangkan isobar mempunyai nomor atom yang berbeda.

d. Isotop mempunyai neutron yang sama sedangkan isobar mempunyai nomor atom yang sama.

20) Manakah di bawah ini yang merupakan contoh Isotop?

a.  ,  

b. 

c. 

d.  

21) Manakah di bawah ini yang merupakan contoh Isobar?

a.  

b.  

c. 

d. 

22) Manakah di bawah ini yang merupakan contoh Isoton?

a. 

b.   

c. 

d. 

23) Manakah di bawah ini yang bukan merupakan contoh isotop?

a.. 

b.  

c.  

d. 

24) Manakah di bawah ini yang bukan merupakan contoh isoton?

a.  

b. 

c.  

d. 

25) Manakah di bawah ini yang bukan merupakan contoh isobar?

a.

b. 

c. 

d. 

Baca Juga :

Contoh Soal Massa Atom Relatif Pilihan Ganda

Kunci Jawaban 25 Contoh Soal Proton, Neutron dan Elektron pilihan ganda

1. B

2. C

3. A

4. B

5. A

6. D

7. D

8. B

9. C

10. A

11. C, Massa atom 160. Electron 55, electron sama dengan nomor atom neuron selisih antara massa atom dengan nomor atomnya 160 -55 =105

12. B

13. C, nomor atom = massa atom – neutron

14. C

15. A, Neutron selisih massa atom dengan nomor atom, 32-16 = 16

16. D

17. C

18. B

19. C

20. D

21. D

22. B

23. C

24. B

25. A

Posting Komentar untuk "25 Contoh Soal Proton, Neutron dan Elektron Pilihan Ganda dan Jawabannya"

ِِِArtikel Pilihan:



Contoh Soal Present Continuous Pilihan Ganda dan Jawabannya

close